PEDULI DENGAN PEMBANGUNAN WILAYAH BINAAN PERSONIL JAJARAN KODIM 0203/LANGKAT HADIRI KEGIATAN MUSRENBANG.
Padang tualang, Serma Rahmat saleh sihotang Babinsa Koramil 10/Padang tualang menghadiri kegiatan musrenbang kelurahan thn 2022 di kantor lurah Lingkungan Kebun sayur Kelurahan Sawit seberang Kecamatan Sawit seberang Kabupaten Langkat. Selasa 16/8/2022
Kehadiran Babinsa pada kegiatan musrenbang kelurahan tersebut sebagai bentuk kepedulian terhadap pembangunan di wilayah binaan, Babinsa berharap melalui kegiatan musrenbang tersebut pembangunan di wilayah binaan dapat segera terwujud sehingga dapat memajukan perekonomian warga masyarakat.


Komentar
Posting Komentar